Bhabinkamtibmas Desa Durajaya Monitoring Pembagian Bansos Berupa Beras Di Balai Desa Durajaya

    Bhabinkamtibmas Desa Durajaya Monitoring Pembagian Bansos Berupa Beras Di Balai  Desa Durajaya

    CIREBON - Polsek Beber Polresta Cirebon dalam hal ini  Bhabinkamtibmas Desa Durajaya Aiptu  Khaerudin melaksanakan Monitoring Pembagian Bansos Berupa Beras @10 kg sebanyak 316 KPM yang disalurkan oleh PT. POS GIRO Beber, di Desa Durajaya Kec.Greged Kab.Cirebon wilkum Polsek Beber. 
           Adanya monitoring yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Durajaya ini merupakan suatu kegiatan untuk agar  bantuan sosial ini benar-benar sampai kepada warga masyarakat yang berhak menerima bantuan sosial beeupa beras ini. 
            Selain itu pula hadirnya anggota bhabinkamtibmas ini untuk bisa memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat sehingga masyarakat pun tahu bahwa anggota Kepolisian Polsek Beber khusus nya anggota bhabinkamtibmas selalu hadir dalam setiap kegiatan di masyarakat. 
           Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH menuturkan dari tempat terpisah melalui kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH bahwa kegiatan monitoring pembagian beras dari bantuan sosial yang dilakukan oleh anggota Bhabinkamtibmas ini merupakan pendampingan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. 

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Presisi Polsek Beber Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Pelayanan, Polsek Karangsembung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Gelar Muhasabah Personel untuk Meningkatkan Keimanan, Ketaqwaan, dan Kinerja Menuju Indonesia Emas
    Pesantren Kilat Polresta Cirebon, Langkah Nyata Pulihkan Anak Bangsa dari Tawuran
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 
    Dandim 1710/Mimika Tinjau Langsung Kondisi Pos Di Pedalaman Koramil 1710-06/Agimuga

    Ikuti Kami