Polsek Beber Polresta Cirebon Antisipasi Kepadatan Arus dan Kejahatan Jalanan Laksanakan Patroli Stationer

    Polsek Beber Polresta Cirebon Antisipasi Kepadatan Arus dan Kejahatan Jalanan Laksanakan Patroli Stationer

    KAB. CIREBON -   Polsek Beber Polresta Cirebon mengadakan patroli stationer di Jalan Raya Gronggong tepatnya di depan rumah makan Pringsequ , Desa Patapan, Kecamatan Beber untuk melakukan antisipasi terhadap arus lalu lintas dan kejahatan jalanan, Senin (04/12/2023).

    Selama patroli yang dipimpin langsung oleh Aiptu Khaerudin dan Dodi melakukan pengawasan dan pemantauan terhadap kendaraan yang melintas di jalan raya tersebut, serta melakukan tindakan-tindakan preventif yang diperlukan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan publik.

    Kapokresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH Patroli stationer ini diadakan sebagai bagian dari upaya Polsek Beber dalam meningkatkan kinerja dan memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat. Kami berharap bahwa kegiatan ini dapat membantu meminimalkan resiko kemacetan dan kejahatan jalanan di wilayah ini, serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat. 

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Polsek Pangenan Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Polda Jabar,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami